Tips Perjalanan Dengan Toodler di Saat Pandemi

Hai Mommy, siapa yang sudah kangen jalan-jalan nih sama anak dan suami? Memang ngga bisa dipungkiri ya Mom, pandemi ini membuat kita #dirumahsaja setelah sekian lama. Bosen? Pasti iya. Pengen bawa anak biar tau dunia luar? Tentu. Mommy jenuh sama kerjaan di rumah? Sudah pasti 🙃 Memang di saat pandemi seperti ini serba susah ya…

September 28, 2021
View the Post